Kamis, 22 Desember 2016

Kisah Remaja Laki-Laki Buta, Membangun Bisnis Senilai Rp 215 M

Kisah Remaja Laki-Laki Buta, Membangun Bisnis Senilai Rp 215 M

Kisah Remaja Laki-Laki Buta, Membangun Bisnis Senilai Rp 215 M


Meski terlahir buta, Srikanth Bolla tak membiarkankekurangan tersebut menjadi halangan bagi dirinya menggapai kesuksesan. Pria berusia 23 tahun ini berhasil mendapatkan beasiswa dari Institut Teknologi Massachusett (MIT) dan menjadi CEO bagi startup senilai US$ 16 juta.
Bolla adalah seorang pemuda sederhana yang lahir di Andhra Pradesh. Lahir di keluarga petani yang miskin, ia bekerja sambil bersekolah.
Kerja kerasnya membuat ia lulus sekolah menengah dengan nilai fantastis, bahkan masuk ke MIT. Pada tahun 2012, ia memulai perusahaannya sendiri: BollAnt Industries. Sebuah perusahaan di bidang pengemasan.

0 komentar

Posting Komentar

Silahkan tinggalkan jejak anda setelah berkunjung ke blog ini dengan sebuah komentar yang baik. Terima kasih